Untuk masa aktif berfariasi mulai dari 10 bulan, 12 bulan & 14 bulan, kamu dapat melihat pada masing-masing katalog.
Kamu tetap bisa melakukan pemesanan walaupun tanggal dan waktu belum fix, karena nanti bisa menyusul bisa di edit kapanpun dan dimanapun.
Jika kamu belum ada foto prewedding, kamu tetap bisa melakukan pemesanan dan mengisi data yang di perlukan terlebih dahulu. Jadi foto prewedding bisa menyusul.
Tenang, kami menyediakan tema tanpa foto yang bisa kamu gunakan. Atau kamu bisa menggunakan foto ilustrasi sebagai foto pengganti prewedding kamu. Kami sudah menyediakan beberapa pilihan ilustrasinya.
Jika semua data sudah terkumpul, kamu dapat membuat undangan hanya dalam kurang lebih 10 menit, prosesnya mudah dan cepat hanya memasukan data undangan dan juga upload photo.
Tidak ada batas untuk kirim undangan, cukup satu undangan untuk kirim ke banyak tamu.
Tidak ada batas revisi, kamu dapat merevisi kapan saja di mana saja selama masa aktif undangan masih berlaku.
Masa aktif pada undangan adalah masa undangan online dapat diakses. Jika masa aktif berakhir maka undangan tidak dapat diakses kembali.
Setelah anda melakukan pembayaran, pesanan kamu tidak dapat dibatalkan.
Silahkan kontak admin jika ada permasalahan.
Bagi kamu yang sudah melakukan pemesanan di website invisimple, data yang masuk ke kami akan menjadi katalog dan portofolio. Jikaitu dirasa keberatan, silakan hubungi admin.
Name
Telah Membeli Product
Time